23 Juni 2009

The Master

Beberapa waktu lalu saya membuat posting berjudul "Membangkitkan kekuatan Super", barusan saja saya nonton sebuah acara di televisi swasta yang bertajuk "The Master" Para komentatornya ada dua yang sudah sangat terkenal yaitu Deddy Cobuzer dan Romi Rafael, Kontes ini sangat menarik, karena dalam kontes ini peserta di paksa untuk memaksimalkan potensi otaknya, seperti yang saya bahas di posting sebelumnya bahwa setip manusia mempunyai potensiyang sangat luar biasa, bahkan bisa membuat sesuatu yang kelihatannya tidak mungkin menjadi mungkin, sungguh Tuhan ini benar-benar maha kuasa sehingga menciptakan manusia dengan otak yang sangat luar biasa.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan Berkomentar...